Hisnul Muslim
111
“Ya Allah! Berilah kami berkah padanya dan
tambahkanlah kepada kami (berkah) darinya”.
197
70
DO’A SETELAH MAKAN
١٨٠ J
א
1 0 א
2 5I8d ) q < 2C4
/ 2 3 א
`%
5I
Ow8COwK
180
.
“Segala puji bagi Allah Yang memberi makan ini
kepadaku dan Yang memberi rezeki kepadaku tanpa
daya dan kekuatanku.”
198
١٨١ J
א
1א
d 0 1
1
$ $ `
א
R
q ، " $
F
¥:'
E
$2 2( G2oFN ،5?8
2
5
K
181
.
“Segala puji bagi Allah (aku memuji-Nya)
dengan pujian yang banyak, yang baik dan penuh
berkah, yang senantiasa dibutuhkan, diperlukan dan
tidak bisa ditinggalkan, ya Tuhan kami.”
199
197
. HR. At-Tirmidzi: 5/506, dan lihat
Shahih Tirmidzi:
3/158.
198
. HR. Penyusun kitab Sunan, kecuali An-Nasai, dan lihat
Shahih At-
Tirmidzi:
3/159.
199
. HR. Bukhari: 6/214, At-Tirmidzi dengan lafazh yang sama: 5/507.