Background Image
Previous Page  28 / 156 Next Page
Basic version Information
Show Menu
Previous Page 28 / 156 Next Page
Page Background

Hisnul Muslim

28

untukku, berilah cahaya untuk-ku, dan jadikanlah aku

sebagai cahaya. Ya Allah, berilah cahaya kepadaku,

ciptakan cahaya pada urat sarafku, cahaya dalam

dagingku, cahaya dalam darahku, cahaya di

rambutku, dan cahaya di kulitku”

29

[Ya Allah,

ciptakan-lah cahaya untukku dalam kuburku … dan

cahaya dalam tulangku”]

30

, [“Tambahkanlah cahaya

untukku,

tambahkanlah

cahaya

untukku,

tambahkanlah

cahaya

untukku”]

31

,

[“dan

karuniakanlah bagiku cahaya di atas cahaya”]

32

29

. Hal ini semuanya disebutkan dalam Bukhari: 11/116 no.6316, dan

Muslim: 1/526, 529, 530, no. 763.

30

. HR. At-Tirmidzi no.3419, 5/483.

31

. HR. Bukhari dalam

Al-Adab Al-Mufrad

, no. 695, hal.258. Al-Albani

menyatakan isnadnya shahih, dalam

Shahih Al-Adab Al-Mufrad

, no.

536.

32

. Disebutkan Ibnu Hajar dalam

Fathul Bari

, dengan menisbatkannya

kepada Ibnu Abi ‘Ashim dalam kitab

Ad-Du’a

. Lihat

Fathul Bari:

11/118. Katanya: “Dari berbagai macam riwayat, maka terkumpullah

sebanyak dua puluh lima pekerti”.